Kasih & Komunikasi dalam Keluarga
Saat kita saling mengerti dan memperhatikan satu sama lain, kasih dalam keluarga akan menjadi semakin kuat.
Pelajari cara berkomunikasi untuk menambah kebahagiaan keluarga Anda.
Kesehatan, Syarat Pertama Kebahagiaan!
Ada tanda-tanda peringatan bagi kesehatan masyarakat modern karena meningkatnya pencemaran lingkungan, kebiasaan makan yang buruk, pola makan yang tidak tepat, kurangnya berolahraga karena transportasi yang nyaman dan komputerisasi pekerjaan, dan sebagainya. Keterampilan medis terus meningkat, namun munculnya penyakit yang belum…
Kasih Itu Tidak Mudah Marah
Anda mungkin marah ketika situasi tidak berjalan sesuai dengan keinginan Anda: jika Anda terjebak kemacetan saat waktu janji temu sudah dekat, atau jika hujan turun saat Anda memakai sepatu baru. Namun, kemarahan sebagian besar disebabkan oleh hubungan antarmanusia. Saat Anda…
Kata-kata Positif
Tujuh anak-anak yang seumuran membentuk tim bersama ibu mereka dan bermain sebuah permainan. Ketika seorang anak ditutup matanya dan melemparkan bola, ibunya berdiri pada titik tertentu dan menangkap bola-bola ke dalam sebuah keranjang besar. Dengan waktu dan kondisi yang sama,…
Kata-kata yang Sebaiknya Langsung Diucapkan kepada Keluarga
“Terima kasih” membuat pendengar tersenyum. “Apakah kamu memerlukan bantuan?” membuat pendengar merasa terhibur. “Pekerjaan yang sangat baik!” meringankan beban di pundak pendengar. “Selamat pagi” membuat pendengar memulai hari dengan lebih bertenaga. “Apakah kamu sudah makan?” menunjukkan kasih dan perhatianmu kepada…
Mengucapkan, “Kerja Bagus,” Membuat Seluruh Keluarga Menjadi Bahagia
“Sayang / Ya? / Apakah kamu melihat anak ayam yang ada di halaman belakang tadi? / Ya, saya lihat. / Di manakah itu? / Saya telah memakannya untuk tubuh yang lemah dan tua ini. / Kerja Bagus! Kerja Bagus! Kerja…